Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2017

Buka Puasa Bersama HIMAHI IISIP Jakarta 2017

Gambar
Salam HIMAHI! Marhaba n Yaa Ramadhan 😇 Gimana temen-temen HI puasanya? Semoga lancar ibadah puasanya agar mendapatkan kemenangan yang sempurna di Hari Raya Idul Fitri. Anyway, berhubungan dengan puasa, kalian pasti pada tau dong kalo HIMAHI punya program kerja rutin setiap tahun di Bulan Ramadhan, yaitu BUKA BERSAMA HIMAHI. Yap, pada hari sabtu 17 Juni 2017 di ruang II-4 , acara dimulai dari pukul 17.00 WIB s/d 20.00 HIMAHI sukses melangsungkan acara BUKA BERSAMA yang bertema “ Sucikan hati,  silaturahmi, bersama HIMAHI ” acara buka puasa bersama ini adalah proker pertama dari HIMAHI IISIP JAKARTA Periode 2017-2018. Beberapa review dari acara Buka bersama yang diselenggarakan pada Sabtu, 17 Juni 2017 : Yang pertama buka puasa bersama bersama HIMAHI diawali  sambutan dari ketua pelaksana  acara yaitu Yustina Putri, dan lalu dilanjutkan dengan sambutan dari Ketua HIMAHI periode 2017/2018 Mohammad Fajar. Dan ada juga sambutan dari perwakilan ...

OPEN RECRUITMENT HIMAHI IISIP Jakarta 2017/2018

[AYO DAFTAR HIMAHI IISIP Jakarta 2017/2018!] Mau masuk ke dalam keluarga HIMAHI IISIP Jakarta? Sudah tau apa saja Divisi yang ada di dalamnya? HIMAHI memiliki 5 Divisi, yg bergerak sesuai dengan bidangnya: 1. Divisi Event Organizer (DEO) 2. Divisi Pengembangan Organisasi (DPO) 3. Divisi Media Desain Komunikasi (MEDKOM) 4. Divisi Sosial Budaya dan Olahraga (SOSBUDRA) 5. Divisi Dana Rumah Tangga dan Dana Usaha (DRT & DANUS) Jadiiii tunggu apa lagi?? . . Ayo daftarkan diri kalian dan ikut berkontribusi dalam HIMAHI IISIP Jakarta 2017/2018! dengan cara klik link di bawah ini . https://goo.gl/forms/iaGoRMOnI5Tgwr8U2 . . Kami tunggu kalian masuk ke dalam keluarga HIMAHI IISIP Jakarta! . . . . #himahiiisip #KitaKeluarga Satu Keluarga, Satu Rasa.